Tolak Fortuner, DPRD Jombang Minta Camry
Minggu, 17 Agustus 2014 – 09:19 WIB

MINTA BARU: Mobil dinas yang dipakai anggota dewan kini belum seluruhnya dikembalikan. Foto: Rony Suhartomo/Radar Mojokerto
Sekretaris DPRD Jombang Achmad Syarifudin ketika dikonfirmasi justru menyatakan bahwa kebijakan kelanjutan keempat unit mobil dinas pimpinan tersebut berada di tangan bupati dan kepala bagian perlengkapan. Dia beralasan, kendaraan operasional tersebut bersumber dari pemkab.
Saat disinggung kabar bahwa empat mobil tersebut akan dilelang secara internal, pria yang akrab disapa Bobi itu tidak berani memastikan. Meskipun, beberapa waktu sebelumnya para pimpinan menanyakan kelanjutan mobil Fortuner tersebut. ’’Kita lihat saja nanti bagaimana kebijakan Bapak Bupati,’’ tuturnya.(bin/JPNN/c4/bh)
JOMBANG – Kurang puas dengan mobil dinas Toyota Fortuner, sejumlah pimpinan anggota DPRD Jombang minta ganti mobil baru. Tidak tanggung-tanggung,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung