Tolak Gabung ke 02, Connie : Prabowo No Problem, Gibran Big No
Tidak hanya itu, Connie berusaha mendorong Partai Gerindra yang dipimpin Prabowo untuk memikirkan ulang tentang Gibran.
Alumnus Institute of National Security Studies (INSS) di Tel Aviv, Israel, itu juga menyodorkan sejumlah nama yang cocok mendampingi Prabowo.
Salah satu nama yang disebut Connie adalah politikus Partai NasDem Ahmad Sahrono.
"Saya pernah makan malam bersama Sahroni, Mr. X dan kami bertiga. Dan kami usulkan kenapa enggak Sahroni aja?" tutur Connie.
Selain itu, Connie juga menyebut nama mantan Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil.
"Kalau Ridwan Kamil itu antara saya dan Mr. X berdua saja," ucapnya.
Connie mengaku menawarkan kedua nama itu agar Prabowo tidak terbebani.
Lebih lanjut Connie menuturkan rencana pertemuan selanjutnya dengan Rosan sempat tertunda. Penyebabnya ialah Connie harus pergi ke luar negeri untuk acara pribadinya.
Pengamat Militer sekaligus akademisi, Connie Rahakundini Bakrie membantah sederet pernyataan Ketua TKN Prabowo-Gibran, Rosan Roeslani
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- Prabowo Yakin Andra Soni Akan Membawa Banten Lebih Baik
- Pj Gubernur Jateng Dampingi Wapres Silaturahmi dengan 3 Ribu Nasabah PNM Mekaar
- Gandeng BRIN, Mendes Yandri Yakin Sukses Majukan Desa hingga Tingkatkan GDP Indonesia