Tolak Pemindahan Ibu Kota, Gerindra Yakin Didukung Mayoritas DPR
Kamis, 22 Agustus 2019 – 22:53 WIB

Anggota Komisi VI DPR RI Bambang Haryo Soekartono. Foto: Humas DPR for JPNN.com
"Kami akan tanyakan permasalahan itu, kenapa tidak melibatkan kami dan sebagainya. Ini merupakan pelanggaran undang-undang," tandas Bambang yang menyebut bahwa DPR belum tahu secara teknis rencana itu. (fat/jpnn)
Anggota Komisi V DPR Bambang Haryo mengancam bakal menolak secara total rencana Presiden Joko Widodo alias Jokowi, memindahan ibu kota negara dari DKI Jakarta ke Kalimantan Timur.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim
- Elite PKS Bertemu Petinggi Gerindra, Terlihat Santai Penuh Kehangatan, Dasco: Silaturahmi
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- Prabowo Ingin Hapus Kuota Impor, Riyono Komisi IV: Demi Memberikan Ruang Keadilan
- Hakim Terseret Kasus Suap, Legislator Minta MA Membenahi Sistem Promosi Jabatan
- Eksistensi Suap Hakim, Mafia Hukum dan Peradilan di Indonesia: Penyakit Kronik dan Upaya Penanggulangannya