Tolak PP Upah, Ratusan Buruh Geruduk Pemkot Tangerang
Kamis, 22 Oktober 2015 – 23:54 WIB

Buruh. Foto: dok.JPNN
Senada dengan Maman, Ketua Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) Kota Tangerang, Riden Hatam Aziz mengatakan formulasi penetapan upah yang hanya ditentukan oleh faktor pertumbuhan ekonomi dan inflasi adalah kesalahan fatal. Sebab, kenaikan upah hanya berbasis angka semu, bukan kemampuan atau daya beli riil dari para buruh dan pekerja.
"Angka inflasi tidak mencerminkan tingkat daya beli kesejahteraan buruh, Sedangkan pertumbuhan ekonomi cuma variabel makro yang tidak relevan jadi indikator perhitungan upah," pungkasnya. (feb)
TANGERANG - Ratusan buruh yang tergabung dalam Komite Aksi Buruh Tangerang (Kabut) menggeruduk gedung Pemerintah Kota Tangerang, Kamis (22/10). Mereka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- QRIS Simbol Kedaulatan Digital Indonesia, Hanif Dhakiri: Bukan Semata Alat Pembayaran
- Paus Fransiskus Meninggal, Ketum GP Ansor: Pesan Beliau Sangat Membekas Saat Kami Bertemu di Vatikan
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana