Tolak Setor Upeti Rp100 Juta, Rumah Dibom
Kamis, 02 Februari 2012 – 09:09 WIB

Tolak Setor Upeti Rp100 Juta, Rumah Dibom
Kapolres Lhokseumawe AKBP Kukuh Santoso melalui Kasat Reskrim AKP Galih Indra Giri membenarkan, insiden teror di kediaman Zarkasyi, saat dikonfirmasi Metro Aceh, Rabu (1/2) siang.
“Kita belum bisa memberikan informasi lebih, karena kasus ini masih dalam proses penyelidikan dan pengembangan. Terkait bahan peledak bukan dari jenis granat, bisa jadi bom rakitan, namun itu juga masih dalam penyelidikan,” ujar Galih singkat. (sir)
LHOKSEUMAWE - Rumah milik Zarkasyi (37) jadi sasaran teror orang tak dikenal (OTK), Rabu (1/2) dinihari pukul 04.00 WIB. Pelaku melemparkan bom saat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku