Tolong, Stok Darah Menipis sejak Ada Social Distancing
Senin, 30 Maret 2020 – 06:53 WIB

Stok darah mulai menipis di PMI. Foto: Pojokpitu
"Kondisi minimnya persediaan stok darah ini akan berakibat tak adanya pasokan darah yang bisa ditransfusikan kepada pasien," sambungnya.
Dia berharap masyarakat yang rutin mendonorkan darahnya dan sudah waktunya kembali atau sudah 3 bulan, bisa melakukan donor darah agar stok di PMI Kabupaten Kediri bisa stabil kembali.
Jika keadaan seperti ini masih berlangsung hingga beberapa hari ke depan, maka PMI akan berkoordinasi dengan daerah lain untuk melakukan bantuan pendistribusian darah.(end/pojokpitu/jpnn)
Stok darah menipis sejak adanya imbauan sosial distancing maupun masyarakat harus berdiam di rumah sementara.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Pemerintah Siapkan Regulasi Baru Untuk Perkuat Perlindungan Pekerja Migran
- Satu PMI Ditemukan Tewas Penuh Luka di Kamboja, Menteri P2MI Bilang Begini
- Seluruh PMI di Kamboja Ilegal, Banyak Terjebak Judi Online & Penipuan
- Feby Deru Nilai Kegiatan Donor Darah Bermanfaat bagi Masyarakat
- Menteri Karding Puji Aksi Heroik PMI Selamatkan Warga dan Lansia Dalam Kebakaran Hutan di Korsel