Tolong..Dana Bopda Segera Cair

jpnn.com - SURABAYA - Langkah pencairan dana bantuan operasional pendidikan daerah (bopda) Jatim terus dilakukan.
Dinas Pendidikan (Dispendik) Surabaya sudah berkonsultasi kepada Kemendagri soal payung hukum pencairan bopda tinggal menunggu hasil.
Ketua PGRI Jawa Timur Ichwan Sumadi mengajak Dispendik Jawa Timur untuk ikut berjuang.
Apalagi, saat ini merupakan masa transisi peralihan pengelolaan SMA/SMK dari pemerintah kabupaten/kota ke provinsi.
''Tidak ada masalah yang tidak bisa diselesaikan. Apalagi menyangkut hajat hidup orang banyak,'' ujarnya.
Selama ini dana bopda dari Pemkot Surabaya digunakan untuk membayar honor guru tidak tetap (GTT) dan pegawai tidak tetap (PTT).
Honor untuk mereka setara upah minimum kota (UMK).
Meski dana itu sudah tersedia, Pemkot Surabaya berhati-hati dalam pencairannya.
SURABAYA - Langkah pencairan dana bantuan operasional pendidikan daerah (bopda) Jatim terus dilakukan. Dinas Pendidikan (Dispendik) Surabaya sudah
- Perkenalkan Konsep Green Policing di UIR, Kapolda Riau Ajak Mahasiswa Mencintai Lingkungan
- Penjelasan Resmi tentang Kurikulum Berbasis Cinta, Silakan Disimak
- Perpres Tukin Dosen & ASN Kemdiktisaintek Terbit, 3 Menteri Ungkap 5 Poin Penting
- Ketua Yayasan Buka Suara Soal Kisruh Internal Universitas Malahayati Lampung
- Mendiktisaintek Bertemu Wakil Menteri Rusia, Hasilnya Ini
- Mendalami Budaya, Mahasiswa Prodi Fashion Binus University Trip ke Pekalongan