Tommy Soeharto Dinilai Layak Pimpin Golkar
Selasa, 01 Agustus 2023 – 08:28 WIB
“Bagaimanapun, menyebut Keluarga Cendana di dunia politik tidak bisa dilepaskan dengan Tommy Soeharto yang sempat mendirikan Partai Berkarya yang kini sudah vakum. Dia merupakan tokoh yang perlu diperhitungkan karena kemampuan eksekutorialnya dan karena ada hubungan sejarah Golkar. Kenapa tidak? Kalau memang nantinya di Munaslub diusulkan," kata Agus Widjojanto.(fri/jpnn)
Tommy Soeharto mampu mengeksekusi setiap ide, pemikiran, inovasi, kreativitas, dan kepemikiran visi dan misi dan tentu saja karakteristik kepemimpinannya.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Golkar Sentil Supian Suri soal Kartu Depok Sejahtera
- Golkar Jaksel Patroli Mencari Perusak Baliho RIDO
- Golkar Bantah Isu Soal Putusan PTUN yang Batalkan SK Kemenkumham
- Agun Gunandjar Sebut KPK Tersangkakan 2 Orang Baru di Kasus e-KTP
- Kalah Berulang Kali, Bang Zul Memaknai Buah Kebaikan Tak Harus Dipanen Langsung
- Golkar DKI Siapkan Saksi TPS Mengawal Suara Ridwan Kamil-Suswono