Tommy Soeharto Pastikan Partai Berkarya akan Bangun Pesantren Mandiri
Senin, 25 Maret 2019 – 13:10 WIB
Mengenai target Partai Berkarya di Jawa Barat, Tommy Soeharto mengatakan; "Jawa Barat adalah basis suara kami. Saya berharap seluruh warga menggunakan hak pilihnya, dan Partai Berkarya mendapat satu kursi dari setiap daerah pemilihan (dapil) di Jawa Barat," katanya. (jpnn)
Tommy Soeharto berharap santri tidak sekadar pintar berdakwah tapi juga mampu mengembangkan perekonomian sehingga, kelak santri bisa hidup mandiri.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Tommy Soeharto Dinilai Layak Jadi Ketum Partai Golkar
- Pantau Debat Capres, Partai Berkarya Mantap Dukung Prabowo-Gibran
- Partai Berkarya Kubu Syamsu Djalal Dukung Ganjar-Mahfud MD di Pilpres 2024
- Partai Berkarya Kubu Syamsu Djalal Dukung Pasangan Capres Nasionalis Agamais
- Sengketa Partai Berkarya, Kubu Syamsu Djalal Optimistis Hakim Memutus Secara Adil
- Kamhar Demokrat Sebut Proses Politik Kaesang bin Jokowi Berbeda dengan AHY, Begini