Tongkang Jatuh ke Arah Laut di #BakarTongkangFest 2017
Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya pun optimis Riau belum terlambat membangun sektor pariwisata. Selain kaya akan tradisi dan budaya, terutama Melayu, kondisi alam Riau sebenarnya juga tidak kalah menarik. "Kemarin kita telah tetapkan Gelombang Bono sebagai destinasi berkelas dunia, kini ada #BakarTongkangFest yang tak kalah menariknya, ini juga destinasi world class," kata Arief Yahya.
Dengan destinasi yang world class itu, Arief Yahya minta Riau bisa menempatkan pariwisata sebagai leading sector selain infrastruktur, maritim, pangan dan energi. "Pariwisata bisa sebagai core economy, karena komoditas yang paling sustainable, menyentuh level bawah dan performancenya setiap tahun menanjak," ungkap Menpar Arief Yahya.
Permintaan Menpar Arief Yahya hanya satu. CEO Commitment! Keseriusan Pimpinan Derahnya untuk menjadikan sektor pariwisata sebagai prioritas membangun daerahnya. "Kalau Bupati, Walikota dan Gubernurnya komit, tidak ada yang tidak bisa! Pasti bisa bergerak lebih cepat," papar Menpar Arief. (jpnn)
Ritual Bakar Tongkang (#BakarTongkangFest) tahun ini menghasilkan arah jatuhnya tongkang ke laut.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Novita Hardini Sebut Penghapusan DAK Pariwisata akan Mencekik Daerah
- Indef Tanggapi Wacana Pemisahan Ekonomi Kreatif dari Kemenpar
- Fadli Zon Sering Viral di Dunia Maya, Sandiaga pun Tertawa
- Malam Hari ke Cimanggis, Sandiaga Berbicara soal Keris
- Beber Bukti Brand Lokal Bayar Rp 500 Juta Untuk Ikut Event di Paris, Wanda Hamidah: Pembohongan Publik!
- Gegara Konsep Languagepreneur, STBA LIA Dipuji Menteri Sandiaga