Tonton Konser Bruno Mars, Sintya Marisca Tak Rasakan Kejebak Macet Gegara Ini
Rabu, 11 September 2024 – 19:27 WIB

Sintya Marisca di JIS, Jakarta Utara, Rabu (11/9). Foto: Firda/JPNN.com
jpnn.com - Aktris Sintya Marisca menyaksikan konser Bruno Mars di Jakarta Internasional Stadium (JIS), Jakarta Utara pada Rabu (11/9).
Dia tampak memakai baju berwarna hijau, dan celana hitam selutut, serta sepatu sneakers hijau.
Sintya Marisca mengaku tak mempersiapkan khusus untuk outfitnya hari ini.
"Persiapannya agak nyantai karena tiba-tiba sudah hari H saja, outfitnya cuma dilihat ya cocok-cocok saja langsung gas," ujar Sintya Marisca di JIS, Jakarta Utara, Rabu.
Aktris Sintya Marisca menyaksikan konser Bruno Mars di Jakarta Internasional Stadium (JIS), Jakarta Utara pada Rabu (11/9).
BERITA TERKAIT
- DLH DKI Ajak Warga Sekitar Kunjungi RDF Plant Rorotan yang Sebelumnya Terdampak Bau
- DLH DKI Ajak Warga Sekitar Kunjungi RDF Plant Rorotan yang Sebelumnya Terdampak Bau
- Disparekraf DKI Pastikan Destinasi Wisata Jakarta Siap Menyambut Libur Lebaran
- Damkar DKI Tangani 6.800 Kasus Lainnya di 2024, 4 Kali Lipat Melebihi Kebakaran
- Anggota DPRD Ingatkan Pemprov DKI: Bikin Job Fair Jangan Asal-Asalan
- Pramono Siap Membayar Biaya Kesehatan Warga Terdampak RDF Rorotan