Tony Abbott Akan Kembali Jadi Caleg dalam Pemilu Australia
Senin, 25 Januari 2016 – 07:39 WIB
Namun keputusan Abbott menjadi caleg kembali diserang oleh juru bicara Pemimpin Oposisi Bill Shorten.
"Partai Liberal sangat terobsesi dengan dirinya sendiri. Sekeras apapun upanya, Malcolm Turnbull ternyata tidak pernah sanggup menggusur Tony Abbott," katanya.
Menanggapi hal ini, Senator Abetz menegaskan keputusan menjadi caleg ini bukan didorong oleh ambisi pribadi Abbott.
Abbott telah menjadi anggota Parlemen Australia dari Partai Liberal untuk dapil di Sydney utara tersebut selama 22 tahun.
Dia akhirnya berhasil menjadi perdana menteri namun hanya sekitar dua tahun karena dikalahkan oleh Malcolm Turnbull pada September 2015.
Bekas perdana menteri Tony Abbott akan mencalonkan diri sebagai caleg dari Partai Liberal untuk daerah pemilihan (dapil) Warringah, New South Wales,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata