Tony Abbott Optimistis akan Menang Lawan Malcolm Turnbull
Senin, 14 September 2015 – 18:50 WIB

Tony Abbott Optimistis akan Menang Lawan Malcolm Turnbull
Partai Liberal pada pukul 21.15 malam ini waktu Canberra akan menyelenggarakan pemungutan suara internal untuk menentukan pemimpin mereka yang baru. Dua kandidat yang maju dalam voting internal ini adalah Perdana Menteri Tony Abbott dan penantangnya Malcolm Turnbull. PM Tony Abbott optimistis akan dapat mengalahkan Turnbull malam ini.
Perdana Menteri Tony Abbott memastikan pemungutan suara internal di Partai Liberal digelar malam ini juga, tidak berselang lama sejak Malcolm Turnbull menantangnya untuk mempertaruhkan jabatannya sebagai Pemimpin Partai Liberal.
Tony Abbott menegaskan kepercayaan dirinya kalau dia akan berhasil mengalahkan penantangnya Malcolm Turnbull.
Baca Juga:
Partai Liberal pada pukul 21.15 malam ini waktu Canberra akan menyelenggarakan pemungutan suara internal untuk menentukan pemimpin mereka yang baru.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya