Tony, Jeny, Erica dan Kent Meninggal dalam Kebakaran di Penjaringan
Senin, 05 Agustus 2019 – 14:22 WIB
Semua korban meninggal dengan luka bakar di sekujur tubuhnya. Mustakim menyebut penyebab kebakaran masih diselediki.
Polisi belum mau berspekulasi apakah kebakaran disebabkan nyala lilin. Mengingat pada Minggu kemarin, wilayah Pulau Jawa mengalami mati lampu cukup lama sehingga mengharuskan masyarakat memakai lilin di malam hari untuk penerangan.
“Keempat korban meninggal dunia dibawa ke Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo untuk dilakukan visum,” tandas Mustakim. (cuy/jpnn)
Polisi belum mau berspekulasi apakah kebakaran Senin dini hari tadi itu disebabkan nyala lilin.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Pabrik di Kawasan Industri Terboyo Terbakar, Damkar Semarang Kerahkan Seluruh Personel
- Polisi Ungkap Fakta soal Pelaku Carok di Sampang, Kapolri Beri Atensi
- 36 Orang di Sumsel Meninggal Akibat DBD, Waspada!
- Ini Upaya Propan Raya dan LPJK dalam Perlindungan Gedung dari Kebakaran
- WNA China Tewas Kecelakaan di Sungai Musi, Dokter Forensik Ungkap Temuan Ini
- Kebakaran Gudang Alat Dekorasi di Bogor Sebabkan Satu Orang Meninggal