Tony Sucipto tak Ngebet Incar Jersey Arsenal
Minggu, 14 Juli 2013 – 16:34 WIB

Tony Sucipto tak Ngebet Incar Jersey Arsenal
JAKARTA - Bek kiri Persib Bandung dan Timnas Indonesia Tony Sucipto sudah menghadapi laga persahabatan melawan Arsenal di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan, Minggu (14/7) malam (kick off 20.45 WIB). Lucas Padolski dan Theo Walcott adalah pemain berkelas. Mereka pemain-pemain yang sangat bagus," kata Tony sebelum pertandingan.
Meski bertajuk laga persahabatan namun Tony akan tetap serius menghadapi permainan kompak dan cepat pemain-pemain Arsenal. Menurutnya, laga ini sangat penting untuk memaksimalkan kekompakan tim sebelum menghadapi China di Pra Piala Asia 2015 pada 15 Oktober mendatang.
Baca Juga:
Berposisi sebagai bek kiri, Tony kemungkinan akan sering berhadapan dengan Lucas Padolski atau Theo Walcott. Kedua pemain tersebut memang kerap berganti posisi dari striker ke winger.
Baca Juga:
JAKARTA - Bek kiri Persib Bandung dan Timnas Indonesia Tony Sucipto sudah menghadapi laga persahabatan melawan Arsenal di Stadion Utama Gelora Bung
BERITA TERKAIT
- Liverpool vs Newcastle, Slot: Alexander Isak Ancaman Luar Biasa untuk Lawan
- 30 Pemain Timnas Indonesia Resmi Dirilis, Erick Thohir Mania Optimistis Menang Lawan Australia dan Bahrain
- Begini Tip dari Gustavo Franca Jika Persib Ingin Pertahankan Gelar Liga 1
- Diterpa Badai Cedera, Timnas Australia Panggil Banyak Debutan
- Juru Kunci Liga 1 Tembus Semifinal AFC Challenge League
- Jeda Kompetisi Liga 1, Pelatih Persib Bojan Pilih Pulang Kampung