Top, Kementan Peringkat 1 Badan Publik Paling Informatif dari KIP
Rabu, 25 November 2020 – 17:25 WIB
"Dalam hal ini saya menyampaikan terima kasih atas penghargaan yang diberikan. Semoga ke depan kami bisa bekerja lebih baik dan mampu mengomunikasikan semua program di Kementan dengan lebih cepat dan efektif," katanya.
Kuntoro menambahkan, anugerah ini juga sekaligus melengkapi kesuksesan Kementan dalam menunjukkan kegiatan pengelolaan informasi dan kehumasan publik.
"Sekali lagi, saya sampaikan terima kasih karena tahun lalu kami juga memperoleh predikat kehumasan terbaik dari kominfo," tutupnya. (rls/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Mentan Syahrul Yasin Limpo menyatakan ini merupakan bentuk komitmen Kementan dalam menjalankan visi keterbukaan informasi publik.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- SIG Raih Peringkat Gold di Ajang Asia Sustainability Reporting Rating Award 2024
- Berkomitmen Terapkan Keuangan Berkelanjutan, BNI Kantongi Gold Rank ASRRAT 4 Tahun Berturut-turut
- Research Week 2024: Apresiasi Kinerja Dosen Untar Hasilkan Karya Ilmiah Berkualitas
- Mantap! Unilever Indonesia Raih Penghargaan di Ajang CSA Awards
- Belasan Perusahaan ini Raih Penghargaan dari Majalah SWA dan Business Digest
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan