Tornado dan Banjir Bandang di Spanyol Selatan, 8 Tewas
Minggu, 30 September 2012 – 07:30 WIB

Tornado dan Banjir Bandang di Spanyol Selatan, 8 Tewas
"Mobil-mobil hanyut. Jembatan utama di Kota Alora dan jembatan lain di El Valle de Abadeljais rusak parah," ujar Caroline Zartash-Lloyd, pengelola sebuah hotel kecil di Alora. Lahan pertanian di kota tersebut, lanjut dia, juga terendam air.
Para peternak pun kehilangan sejumlah besar ternak mereka. Hingga kemarin warga masih bertahan tanpa listrik dan sambungan telepon. (AP/AFP/BBC/hep/dwi)
MADRID - Hujan deras yang mengguyur wilayah selatan Spanyol Jumat petang lalu (28/9) membawa korban jiwa. Hujan turun disertai dengan tornado. Selain
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mengenang Paus Fransiskus, Ketum PP Muhammadiyah: Sosok Penyantun dan Humoris
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina