Torres-Mata Dipanggil Spanyol
Selasa, 22 Mei 2012 – 07:26 WIB

Torres-Mata Dipanggil Spanyol
MADRID - Sukses Chelsea menjuarai Liga Champions dengan mengalahkan Bayern Munchen, membawa berkah dua dua penggawanya asal Spanyol, Fernando Torres dan Juan Manuel Mata. Keduanya dipanggil bergabung ke timnas Spanyol. Chelsea masih harus melakoni final Liga Champions pada 19 Mei lalu, sedangkan Barcelona dan Bilbao akan bertarung pada final Copa del Rey, 25 Mei nanti. Rencananya, setelah 25 Mei, baru diumumkan daftar lengkap.
"Pelatih Del Bosque memutuskan memanggil dua pemain Chelsea Fernando Torres dan Juan Mata untuk bergabung dalam skuad Spanyol saat berlatih di St. Gallen pada 25 Mei nanti," begitu rilis di situs resmi RFEF (asosiasi sepak bola Spanyol).
Baca Juga:
Sebelumnya, pelatih timnas Spanyol Vicente Del Bosque memang belum memanggil para pemain yang masih menyisakan tugas di level klub. Makanya, ketika mengumumkan skuad pada 15 Mei lalu, tidak ada nama pemain dari Chelsea, Barcelona, dan Athletic Bilbao.
Baca Juga:
MADRID - Sukses Chelsea menjuarai Liga Champions dengan mengalahkan Bayern Munchen, membawa berkah dua dua penggawanya asal Spanyol, Fernando Torres
BERITA TERKAIT
- Resmi Jadi WNI, Emil Audero, Joey Mathijs, dan Dean Ruben Terlihat Semringah
- 3 Pemain Kepercayaan STY yang Tak Dipanggil Patrick Kluivert ke Timnas Indonesia
- Pirelli Akan Menggantikan Michelin di MotoGP Mulai 2027
- Ternyata Ini Fokus Semen Padang saat Jumpa Persib Bandung
- Perjuangan Aldila Sutjiadi Terhenti di Babak Kedua Indian Wells, Tantangan Baru Menanti
- Kualifikasi Piala Dunia 2026: Patrick Kluivert Panggil 2 Debutan ke Timnas Indonesia