Toshiba Berbagi Tips Menjaga Kebersihan Dispenser
Selasa, 26 November 2024 – 22:03 WIB

Ilustrasi menjaga kebersihan dispenser. Foto: toshiba
jpnn.com, JAKARTA - Merawat dispenser agar tetap higienis sangat penting untuk memastikan kualitas air yang dikonsumsi tetap bersih dan sehat.
Kitchen & Water Heating Product Manager Toshiba Lifestyle Indonesia Riswandi berbagi cara memastikan dispenser tetap bersih.
Berikut beberapa tips yang bisa dilakukan:
1. Bersihkan Secara Berkala
Lap bagian luar dispenser menggunakan kain bersih dan cairan pembersih ringan untuk menghilangkan debu dan kotoran.
Kemudian bersihkan tangki air setidaknya sebulan sekali dengan air hangat yang dicampur sedikit cairan pembersih makanan (food grade), dan bilas hingga bersih.
2. Perhatikan Kebersihan Galon
Pastikan galon air yang digunakan bersih, terutama di bagian mulutnya.
Kitchen & Water Heating Product Manager Toshiba Lifestyle Indonesia Riswandi berbagi cara memastikan dispenser tetap bersih.
BERITA TERKAIT
- Toshiba Rilis Rice Cooker Pintar, Berikut Menu Sahur Pilihan
- Genjot Penjualan, Toshiba Luncurkan Program 365 Days of Worry Free
- Tip Mencuci Pakaian Pada Musim Hujan Biar Cepat Kering dan Tak Bau, Nomor 4 Menarik
- Toshiba Memperkenalkan Peralatan Dapur Modern Untuk Memasak Sehat
- Toshiba Berkomitmen Mendukung Gaya Hidup Sehat Kaum Urban
- Bidik Pasar Menengah ke Atas, Toshiba Meluncurkan Mesin Cuci Canggih