Totti Tak Ingin Nomor 10 Dipensiunkan
Kamis, 30 Mei 2013 – 18:15 WIB

Totti Tak Ingin Nomor 10 Dipensiunkan
ROMA - Sudah menjadi tradisi bagi sebuah klub untuk memensiunkan nomor untuk menghormati pemain bintangnya. Di Inter Milan, jersey bernomor tiga dipensiunkan sebagai bentuk penghormatan pada Giacinto Facchetti. Sebagai bentuk penghormatan, ada wacana untuk mengabadikan nomor keramat tersebut. Maklum, Totti sudah dianggap sebagai pangeran Roma. Klub berlambang Serigala tersebut adalah satu-satunya tim yang dibela Totti sepanjang karirnya.
Di AC Milan, jersey nomor enam juga tidak boleh dipakai lagi untuk menghormati jasa Franco Baresi.
Baca Juga:
Nah, hal tersebut bisa terjadi di AS Roma. Jersey dengan nomor 10 sudah identik dengan Francesco Totti. Dengan usia yang sudah menginjak 36 tahun, karir Totti di lapangan hijau tentu tidak akan lama lagi.
Baca Juga:
ROMA - Sudah menjadi tradisi bagi sebuah klub untuk memensiunkan nomor untuk menghormati pemain bintangnya. Di Inter Milan, jersey bernomor tiga
BERITA TERKAIT
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda