Totti Tembus 201 Gol
Senin, 21 Maret 2011 – 07:28 WIB
Pada laga lain di Giuseppe Meazza, tuan rumah Inter Milan berhasil merebut poin absolut. Itu menyusul kemenangan tipis 1-0 (0-0) atas tamunya Lecce, tadi malam. Suntikan tiga angka yang membuat mereka makin dekat dengan rival sekota AC Milan.
Ya, sekarang Inter mengoleksi 60 poin. Mereka hanya tertinggal dua angka di belakang Milan. Modal yang sangat berharga. Sebab, pada pekan ke-31, mereka akan berhadapan dengan Milan di laga derby. Bila menang, mereka akan mengkudeta Milan. (ham)
FLORENCE - Kekecewaan AS Roma yang gagal membawa pulang tiga angka dari Artemio Franchi, tadi malam, karena bermain imbang 2-2 (1-2) sedikit terobati.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Keran Poin Macet, Jakarta Bhayangkara Mengawali Proliga 2025 dengan Kekalahan
- Proliga 2025: Jakarta LavAni Revans Lawan Bhayangkara Presisi, Ekspresi SBY Jadi Sorotan
- Sabina Altynbekova Tidak Cetak Banyak Poin, Yogya Falcons Tersengat Electric PLN
- Proliga 2025: Jakarta Electric Raih Kemenangan, Pemain Asing Kepanasan
- Trio Maut Persib Bandung Jadi Ancaman Baru di Liga 1
- Brisbane Roar vs Central Coast Mariners: Rafael Struick cs Belum Pecah Telur