Tour de Singkarak Tidak Lagi Digelar
Selasa, 07 Januari 2025 – 11:20 WIB

Peserta Tour de Singkarak 2019. Foto: Kemenparekraf
"Kami dibantu oleh Direktorat Jenderal Kekayaan Negara yang sedang appraisal dan ini membutuhkan waktu yang cukup lama karena TdS sudah dilaksanakan sejak 2009," jelasnya.
Ajang balap sepeda jalan raya profesional tahunan tersebut pertama kali digelar pada 2009.
Lintasan TdS melewati Danau Singkarak dan kota atau kabupaten lain di Ranah Minang yang menyuguhkan pemandangan alam.
Berdasarkan catatan, panjang lintasan balap sepeda tersebut mencapai 1.267 kilometer. (antara/jpnn)
Ajang balap sepeda Tour de Singkarak (TdS) yang sudah dimulai pada 2009 tidak lagi digelar.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Cerita Bahagia Artis Ira Siedhranata Pulang ke Tanah Kelahiran, Tebar Kebaikan di Ramadan
- Jalur Padang-Painan Putus Total Akibat Banjir
- GFNY Bali 2025 Libatkan 1.000 Pesepeda dari 45 Negara
- Nusantara BYC Kian Mantap Menatap Ajang Balap Sepeda di Level Internasional
- Begini Analisa Reza Indragiri Soal Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- 76 Indonesian Downhill 2024: Puncak Perebutan Juara Umum di Klemuk Bike Park Batu