Komunitas

Touring Forwot 2018 Sambil Menimba Ilmu

Touring Forwot 2018 Sambil Menimba Ilmu
Touring Forwot pada penghujung tahun 2018. Foto: Ist

“Lomba ini penuh dengan kegembiraan dan kami harapkan bisa memacu jiwa sportivitas serta semangat teamwork diantara anggota. Semangat ini tentunya membawa hal-hal positif bagi anggota usai acara touring ini,” sambung Wakil Ketua Umum Forwot Zainal Abidin. (mg9/jpnn)


Forum Wartawan Otomotif Indonesia (FORWOT) kembali menggelar touring ke-16 yang berlangsung pada 8-9 Desember 2018 di KM Zero Resort, Bogor, Jawa Barat.


Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News