TPA Piyungan Ditutup, Dirjen Rosa: Jadi Daya Paksa Masyarakat dan Pemda Kurangi Sampah
Jumat, 18 Agustus 2023 – 06:17 WIB
Sedangkan Kabupaten Sleman menyiapkan 3 TPST dengan kapasitas @90 ton/hari, melalui APBD, dan diharapkan siap beroperasi pada Oktober 2023.
Untuk saat ini, sampah ditampung sementara di TPS Tamanmartani 50 ton/hari dan 30 ton/hari sampah masih bisa dikirim ke TPA Piyungan.
Begitu juga Kabupaten Bantul bekerjasama dengan 40 perusahaan dengan CSR nya untuk pengadaan komposter, membangun PDU pengelolaan sampah organik pasar dan TPS Mudalan yang diperkirakan siap beroperasi pertengahan 2024.(fri/jpnn)
Penutupan TPA Piyungan menjadi daya paksa kepada masyarakat dan pemda untuk melakukan pengurangan sampah di sumber melalui pengomposan skala rumah tangga (RT).
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- WPC dan GPA Serukan kepada Pemerintah untuk Turut Mengakhiri Polusi Plastik
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
- Bea Cukai Cegah Peredaran Rokok Ilegal di Jabar Lewat Langkah Kolaboratif dengan Pemda
- Fokus Berkelanjutan, LPKR Libatkan Lini Bisnis Kelola Sampah dan Limbah
- BNPB Imbau Pemerintah Daerah Siap Siaga Hadapi Bencana Hidrometeorologi Basah
- Geram Melihat Sampah di TPS Mandala Krida, Menteri LH Panggil Pemkot Yogyakarta