TPU Keputih Kebanjiran, Dua Jenazah Batal Dimakamkan
Sabtu, 13 Februari 2016 – 16:55 WIB

TPU Keputih, Kecamatan Sukolilo, tergenang air. Foto: Radar Surabaya/JPG
Kepala DKP Chalid Bukhari mengatakan, pihaknya saat ini sedang mengupayakan untuk perluasan TPU keputih. “Saat ini kami sedang proses pembebasan lahan. Tahun kemarin sudah dibebaskan empat hektar, ini karena kebutuhan lahan makam memang terus meningkat,” kata Chalid. Selain itu, pihaknya juga mengusulkan metode penumpukan makam satu keluarga.
Baca Juga:
Hal tersebut untuk mengatasi lahan makam yang sudah penuh. Namun hal tersebut hanya bisa dilakukan jika pihak keluarga setuju. “Yang sudah begitu itu di makam Ngagel,” pungkas Chalid.(*/no)
TEMPAT Pemakaman Umum (TPU) Keputih, Kecamatan Sukolilo, tergenang air akibat hujan deras yang mengguyur Kota Surabaya. Lantaran aliran air kali
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan