Tragedi Misi Kemanusiaan Freedom Flotilla
Selasa, 01 Juni 2010 – 04:52 WIB
BERIKUT sekelumit data tentang misi kemanusiaan dunia yang baru saja diserang oleh militer Israel, di lautan menuju kawasan Jalur Gaza, Palestina, serta yang kemudian menuai kecaman dari seluruh dunia: Konvoi terdiri dari kapal utama berbendera Turki Mavi Marmara dengan 600 penumpang, dua kapal kargo, serta tiga kapal lain. Dua kapal lain juga berbendera Turki. Lalu, dua kapal berbendera Yunani, serta satu berbendera AS. Kapal ketujuh, Rachel Corrie, seberat 1.200 ton, sedang dalam perjalanan dari Irlandia untuk bergabung dengan misi kemanusiaan itu.
-Konvoi enam kapal
Baca Juga:
Lebih dari 700 orang bergabung dalam misi itu. Sebagian besar berasal dari LSM internasional, para aktivis, serta partisipan dari berbagai negara dan agama. Separuh di antaranya adalah warga Turki, sisanya berasal dari 50 negara. Ada pula anggota parlemen Eropa, jurnalis, mantan uskup agung Jerusalem, serta pemimpin Islam keturunan Arab Israel.
Baca Juga:
-Kargo
BERIKUT sekelumit data tentang misi kemanusiaan dunia yang baru saja diserang oleh militer Israel, di lautan menuju kawasan Jalur Gaza, Palestina,
BERITA TERKAIT
- Ahli UFO Berteori soal Manusia Keturunan Alien dan Tuhan Makhluk ET
- Hubungan Terlarang Bu Guru dengan Muridnya, Punya Anak, Terungkap karena Wajah Mirip
- Komentari Kesepakatan Hamas-Israel, Imam Khameini Puji Keteguhan Palestina Melawan Zionis
- Israel-Hamas Sepakati Gencatan Senjata, Ini Respons Para Pemimpin Dunia
- Baru Sepakati Gencatan Senjata, Israel Kembali Bantai Warga Gaza
- Hamas dan Israel Sepakat Gencatan Senjata, Akan Ada Pertukaran Tahanan dengan Sandera