Tragedi Situ Gintung Bukti Pemerintah Tak Mampu Kelola Dana
Minggu, 29 Maret 2009 – 20:37 WIB
Prabowo mencontohkan, jangankan untuk membangun pra sarana baru, untuk memelihara pra sarana vital yang ada saja pemerintah kesulitan pendanaan. "Coba itu lihat patok-patok batas negara sampai pada rusak, hilang bahkan digeser tetapi pemerintah tidak bisa apa-apa. Beli helikopter untuk patroli di perbatasan saja tidak ada dana," sambungnya
Baca Juga:
Ditanya soal kunjungan SBY dan Jusuf Kalla ke lokasi yang terkena bencana jebolnya Situ Gintung, Prabowo justru tidak melihatnya sebagai sesuatu yang bermuatan politis. "Itu bagus, karena memang sudah wajib mereka ke sana," tukasnya. (ara/jpnn)
JAKARTA - Calon presiden (Capres) dari Partai Gerindra, Prabowo Subianto menilai tragedi jebolnya Situ Gintung semakin membuktikan ketidakmampuan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- KPK Gelar OTT di Bengkulu, 7 Orang Diamankan
- IDI Jawa Tengah Bagikan Info Jenis Obat Pengidap HIV/AIDS
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut