Tragis, 2 Warga Ngawi Ditemukan Tewas
Senin, 25 Januari 2021 – 19:25 WIB
Pihak BPBD Ngawi meminta warga agar berhati-hati saat beraktivitas di sekitar sungai. Terlebih saat ini sedang musim hujan, sehingga rawan banjir.
Ia menjelaskan hujan deras selama dua hingga tiga jam berpotensi menimbulkan banjir. Di wilayah pegunungan, banjir bandang biasanya diawali dengan hujan deras dan longsor. Sehingga di wilayah hilir terjadi banjir secara mendadak.
"Imbauan juga kepada orang tua. Mohon agar anak-anaknya diawasi. Kita sama-sama menjaga, artinya pemerintah juga menjaga, orang tua masing-masing yang punya anak kecil sekiranya sering main di sungai harus diwaspadai atau diawasi sehingga tidak menimbulkan korban," ujar Teguh. (antara/jpnn)
Jasad Heru Setiawan dan Karno ditemukan secara terpisah. Kemudian diserahkan ke pihak keluarga untuk dimakamkan.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- BPBD Minta Warga yang Terdampak Pergerakan Tanah di Cianjur Segera Mengungsi
- Longsor di Karo, 9 Orang Meninggal Dunia, Satu Hilang
- Ingin Pembangunan Jatim Dilanjutkan, Kaesang Dukung Khofifah-Emil
- BPDB Tangkap Ular Piton yang Masuk Rumah Pejabat Aceh Barat
- The Greatest AdvenTARO World Jadi Magnet Baru Pekan Raya Jawa Timur 2024
- Sejumlah Desa di Banyumas Masih Terdampak Kekeringan