Tragis..Petugas PT KAI Tewas Tertimbun Longsor Saat Bertugas
Minggu, 18 September 2016 – 07:42 WIB

Petugas mencari mayat Maman yang tertimbun longsor. Foto: Radar Tasikmalaya
Usai dievakuasi, jenazah Maman langsung dibawa ke kamar mayat untuk ditindak lebih lanjut. Setelah itu, jenazah tersebut langsung dibawa ke kediamannya di Malangbong, Kabupaten Garut.
Manager Humas Daop II Bandung Prawoto mengungkapkan rasa bela sungkawanya kepada keluarga Maman, petugasnya yang meninggal dunia saat bertugas. Kejadian tersebut merupakan kecelakaan kerja yang sudah terjadi dan tidak bisa diubah lagi. “Kami turut berduka dengan musibah yang menimpanya,” ujarnya. (rga/dil/jpnn)
TASIK – Bencana tanah longsor terjadi di jalur kereta Km 238+0/1, tepatnya di Kampung Cinere, Kadipaten, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan