Trans Cilegon Sepi Penumpang
Senin, 16 September 2019 – 09:33 WIB

Bus Trans Cilegon Mandiri yang beroperasi di sepanjang Jalur Lingkar Selatan (JLS) Cilegon. Foto: Banten Raya
Isnaini mengungkapkan, sore hari, trip ramai sekitar pukul 04.00 WIB perjalanan dari Ciwandan menuju Terminal Seruni. Pada waktu tersebut, mayoritas merupakan pekerja pabrik yang hendak pulang menuju rumahnya. “Kalau sore ada juga sekitar tujuh penumpang lah. Itu biasanya pulang dari pabrik,” jelasnya.
Sementara, Kepala Bidang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (LLAJ) pada Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Cilegon Hendra Pradipta mengatakan, pihaknya akan melakukan evaluasi Trans Cilegon Mandiri. Pihaknya juga akan menggandeng perusahaan untuk menyediakan fasilitas. “Dalam penyediaan fasilitas, kami juga minta dukungan industri seperti shelter,” harapnya. (gillang)
Dinas Perhubungan Kota Cilegon akan melakukan evaluasi Trans Cilegon Mandiri, dan akan meminta perusahaan untuk menyediakan fasilitas.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Langkah Strategis Pemkot Cilegon Menurunkan Angka Kemiskinan
- Kunci Kesuksesan Kota Cilegon Raih Skor IPM Tinggi
- Asyik Berenang di Pantai Anyer, Wisatawan Hilang Diterjang Ombak Besar
- Momen Ibu dan Anak Dipertemukan Polisi setelah Terpisah 2 Km di Anyer
- Catat! Jalur Wisata Anyer-Carita Diberlakukan One Way atau Sistem Buka Tutup
- Kiko Mendatangi Pantai Florida Anyer, Ada Apa?