Trans TV dan Trans 7 Paling Banyak Dapat Sanksi
Selasa, 28 Agustus 2012 – 19:54 WIB

Trans TV dan Trans 7 Paling Banyak Dapat Sanksi
Komisioner KPI Pusat, Nina Mutmainnah Armando, mengimbau stasiun TV untuk mengurangi siaran live di acara komedi. "Di situ mekanisme sensor tidak bisa berjalan dengan baik," kata Nina Mutmainna di Kantor KPI, Selasa (28/8).
Di acara komedi cukup banyak ditemukan pelecehan terhadap orang terentun. "Banyak acara yang menyebut kata "banci". Ada juga yang melecehkan suku tertentu," jelasnya. (abu/jpnn)
JAKARTA - Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat kembali memberikan sanski terhadap lembaga penyiaran. Hasilnya 11 lembaga penyiaran nasional mendapat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional