Transaksi Batik Capai Rp5 Miliar
Senin, 05 Desember 2011 – 12:13 WIB

Transaksi Batik Capai Rp5 Miliar
BATAM KOTA - Pameran Batik Indonesia di Mega Mall Batam Center ditutup, Minggu (4/12). Sejak digelar 2 Desember lalu, nilai transaksi dari 60 stand peserta mencapai Rp5 miliar. Selain itu, lanjut Nada, panitia penyelanggara pameran batik juga mendapatkan undangan resmi dari Kedutaan Besar Vietnam untuk menggelar pameran batik di Vietnam. Undangan ini disampaikan melalui Yayasan Batik Indonesia.
Panitia penyelenggara yang juga Ketua Kadin Batam, Nada Faza Soraya, menyebutkan Rp5 miliar nilai transaksi itu terdiri dari transaksi berjalan sebesara Rp1,2 miliar dan pesanan langsung ke pengrajin sebesar Rp3,8 miliar.
"Ini angka yang cukup besar, mengingat masa pameran yang cukup singkat," kata Nada di acara penutupan Pameran Batik Indonesia, kemarin.
Baca Juga:
BATAM KOTA - Pameran Batik Indonesia di Mega Mall Batam Center ditutup, Minggu (4/12). Sejak digelar 2 Desember lalu, nilai transaksi dari 60 stand
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan