Transaksi Batik Capai Rp5 Miliar
Senin, 05 Desember 2011 – 12:13 WIB
"Kunjungan wisatawan ke Batam juga terus tumbuh dinamis. Ini sangat baik untuk kegiatan pameran seperti sekarang ini," kata Mariana.
Selain itu, sebagai kota industri memiliki pertumbuhan ekonomi yang dinamis. Sehingga kegiatan ekonomi di Batam dipastikan akan lebih menjanjikan dibandingkan dengan daerah lain.(par)
BATAM KOTA - Pameran Batik Indonesia di Mega Mall Batam Center ditutup, Minggu (4/12). Sejak digelar 2 Desember lalu, nilai transaksi dari 60 stand
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sertifikasi Halal Lindungi UMK dari Serbuan Produk Luar Negeri
- Kebijakan Perdagangan Karbon Indonesia di COP 29 Dinilai Bermasalah
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Tali Qrope dan Selang Spring Hose Jadi Sorotan di INAMARINE 2024