Transaksi E-Money Rp 1,48 T

Transaksi E-Money Rp 1,48 T
Transaksi E-Money Rp 1,48 T
Sedangkan perusahaan lain yang tercatat sebagai penerbit e-money adalah PT Finnet Indonesia dan PT Skye Sab Indonesia, serta yang terbaru PT Artajasa Pembayaran Elektronis.

      

Kepala Divisi Perizinan BI Sudarmaji menuturkan, perusahaan nonbank maupun bank kini berlomba-lomba masuk bisnis e-money lantaran prospeknya yang dianggap cerah, apalagi di sektor transportasi.

"Di sektor transportasi manfaat e-money lebih terasa. Walaupun dari nilai transaksi di belanja lebih besar dibandingkan transportasi, volume transaksi lebih sering transportasi," jelasnya. Sedangkan penggunaan e-money yang berasal dari sektor telekomunikasi kebanyakan untuk pembelian pulsa. (gal/oki)

Peredaran Intrumen e-Money
Periode Jumlah
2007 165.193 unit
2008   430.801 unit
2009 3.016.272 unit
2010 7.914.018 unit
2011 14.299.726 unit
2012 20.464.568 unit 

JAKARTA - Penggunaan uang elektronik (e-money) dalam transaksi pembayaran meningkat lebih dari 100 persen. Bank Indonesia (BI) mencatat volume e-money

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News