Transaksi eBay di Indonesia Naik 52 Persen
Senin, 18 Mei 2009 – 13:05 WIB

Transaksi eBay di Indonesia Naik 52 Persen
JAKARTA- Seiring dengan meningkatnya perkembangan jaringan online marketplace, pertumbuhan transaksi eBay di Indonesia tahun 2008 meningkat hingga 52 persen melalui perdagangan lintas negara. Menurut survei yang dilakukan oleh AC Nielsen pada tahun 2006, sekitar 1,3 juta orang menggunakan eBay sebagai sumber penghasilan utama atau penghasilan tambahan mereka.
“Tahun 2008, total nilai barang-barang yang ditransaksikan oleh user eBay di Indonesia meningkat sebesar 52 persen,” terang Director eBay, Allis Ghim, Senin (18/5).
Dijelaskan, dengan lebih dari 88 juta user (pengguna) di seluruh dunia khususnya di 39 negara, eBay menyediakan peluang tanpa batas bagi para user di Indonesia untuk melakukan pembelian dan penjualan di seluruh dunia.
Baca Juga:
JAKARTA- Seiring dengan meningkatnya perkembangan jaringan online marketplace, pertumbuhan transaksi eBay di Indonesia tahun 2008 meningkat hingga
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan