Transformasi PTPN III Butuh Dana Rp 6 Triliun
Rabu, 21 Desember 2016 – 19:55 WIB
Elia mengatakan, dana Rp 6 triliun tersebut dibutuhkan persero untuk peningkatan kinerja dan efisiensi biaya melaui berbagai cara.
Yakni rehabilitasi dan peningkatan produktivitas tanaman, perbaikan kinerja, dan kapasitas pabrik serta investasi tanaman dan non tanaman.
”Dengan adanya suntikan dana segar ini, diharapkan Holding dapat mengejar ketertinggalan produktivitas dalam waktu tiga hingga empat tahun mendatang,” ungkap Elia.
Rata-rata produktivitas persero memang masih sangat rendah.
Sawit misalnya, hanya 18,20 ton TBS per hektare.
Padahal, perusahaan perkebunan swasta mampu mencapai 24-25 ton TBS per hektare. (ers)
JAKARTA-Program transformasi untuk menyehatkan Kinerja PT Perkebunan Nusantara (PTPN) III Holding sejak Mei 2016 sudah berjalan. Hasilnya, penurunan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kideco Berkomitmen untuk Menyempurnakan Kualitas Laporan Berkelanjutan
- Shell Membantah Bakal Tutup SPBU di Indonesia
- BTN Raih Penghargaan di Ajang LinkedIn Talent Awards
- Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global
- Pupuk Kaltim Kembali Raih Predikat Platinum di Ajang ASSRAT 2024
- Pegadaian Gelar Media Awards 2024, Puluhan Jurnalis Raih Penghargaan