Transjakarta Tambah Layanan di Seluruh Stasiun KAI Selama Perawatan Wesel
Rabu, 12 Februari 2020 – 12:38 WIB
Berikut rute-rute yang melintas di Stasiun Manggarai:
1. Layanan 4 rute Pulogadung - Tosari
2. Layanan 4B rute Stasiun Manggarai - Universitas Indonesia.
3. Layanan 4D rute Pulogadung - Patra Kuningan
4. Layanan 4H rute Pulogadung - Ragunan
5. Layanan Layanan 6F rute Ragunan - Stasiun Manggarai
6. Layanan 6M rute Stasiun Manggarai - Blok M
7. Layanan B23 rute Bekasi Timur - Manggarai
8. Layanan M4 rute Pulogadung - Dukuh Atas.(chi/jpnn)
Transjakarta telah berkoordinasi dengan pihak KCI dan mempelajari rencana rekayasa yang diberlakukan KCI selama masa perawatan.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Anak Angker Wajib Tahu, Ada Kabar Terbaru di Stasiun Karet
- Malam Tahun Baru, Sejumlah Rute Transjakarta Diubah, Cek di Sini!
- Pria Bersenjata Pengadang Kendaraan di Jakarta Barat Sempat Serang Polisi
- Jika Koridor 1 Transjakarta Dihapus, Harga Tiket MRT Jakarta Bakal Disesuaikan
- 12 Jurus Ridwan Kamil Atasi Polusi di Jakarta
- Tim Pemenangan RK-Suswono Ingin Transjakarta Kelola Transportasi Kepulauan Seribu