Transjakarta Terbakar Lagi

Transjakarta Terbakar Lagi
Transjakarta Terbakar Lagi
Taufik mendesak Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo segera turun tangan. Sebab amburadulnya pengelolaan busway, selain menjadikan angkutan massal ini tidak nyaman juga membahayakan keselamatan penumpang. Pihak-pihak terkait, mulai dari Dinas Perhubungan hingga Badan Layanan Umum Transjakarta harus menjelaskan ke publik. Kemudian kinerjanya harus dievaluasi.

"Jangan sampai kejadian ini kembali terulang dan membahayakan keselamatan masyarakat," tegasnya. Berdasar data yang ada, kebakaran busway terus terjadi setiap tahun. Sebelumnya, kebakaran busway terjadi di pada April 2012. Bus bernomor polisi B7517 ZX terbakar di dekat Halte yang berada di Sepanjang Jalan Medan Merdeka Timur. (wok)


KEBAKARAN bus Transjakarta terus terulang. Kali ini, sebuah transjakarta dengan nomor polisi B 7533 IX terbakar di Jalan Hayam Wuruk, Jakarta Pusat,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News