Transmigran Minimal Harus Tamatan SLTA
Senin, 07 Mei 2012 – 22:30 WIB

Transmigran Minimal Harus Tamatan SLTA
Lebih jauh Jamaluddien menambahkan, pemerintah dalam membuka lahan ataupun kawasan transmigrasi baru tentunya memberikan stimulan-stimulan untuk mendukung pengembangan kawasan transmigrasi. Misalnya, pemberian beberapa ekor sapi yang nantinya dikembangbiakan dan diternak oleh para transmigran.
Baca Juga:
"Nanti mereka yang merawat. Kotorannya, bisa diolah menjadi pupuk untuk perkebunan. Contoh sukses di beberapa kawasan transmigran seperti itu sudah ada. Jadi pemerintah sangat yakin jika kawasan transmigrasi dihuni oleh transmigran terpilih dapat lebih maju dan berkembang," imbuhnya. (Cha/jpnn)
JAKARTA--Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Kemenakertrans) mulai saat ini akan melakukan seleksi ketat terhadap para calon transmigran yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mantan Komisioner KPK Duga Ada Aktor Lain di Balik Mafia Peradilan Suap Rp 60 Miliar
- Museum of Toys dan RMHC Galang Dana Pembangunan Rumah Singgah Anak Berpenyakit Kronis
- Setelah Heboh Pengadil Terjerat Kasus Suap, MA Rombak Posisi 199 Hakim
- Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Pengamat: Kegagalan Memaknai Demokrasi dan Cara Beroposisi yang Sehat
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak
- KPK Akan Periksa La Nyalla Terkait Kasus Dana Hibah Jawa Timur Setelah Penggeledahan