Transplantasi Sumsum Tulang Mampu Sembuhkan Penderita HIV?
Kamis, 04 Juli 2013 – 14:24 WIB

Transplantasi Sumsum Tulang Mampu Sembuhkan Penderita HIV?
Sumsum tulang adalah di mana sel-sel darah baru yang dibuat dan diperkirakan menjadi reservoir utama untuk HIV. Dalam kasus lain setelah transplantasi, tidak ada HIV yang terdeteksi dalam darah selama dua tahun pada satu pasien dan empat yang lain.
"Masih terlalu dini pada saat ini untuk menyatakan ini sebagai obat HIV," tuturnya.
Diperkirakan transplantasi sumsum tulang awalnya mampu memberikan proteksi dari infeksi seperti pengobatan anti-retroviral. Transplantasi juga menyingkirkan sumsum tulang tersisa yang menyimpan virus.
Namun Dr Henrich memperingatkan bahwa virus tersebut dapat masih bersembunyi di dalam jaringan otak atau saluran pencernaan.(esy/jpnn)
BOSTON - Sumsum tulang bisa membersihkan virus di tubuh pasien penderita HIV. Hal ini didapati setelah para tenaga kesehatan melakukan transplantasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo
- 4 Manfaat Seledri, Bantu Jaga Kesehatan Organ Hati
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi
- 3 Manfaat Daun Jambu Biji, Baik untuk Penderita Diabetes
- 5 Makanan Kaya Protein untuk Vegan
- Tingkatkan Suasana Hati dengan Mengonsumsi 5 Teh Ini