Trauma Erupsi Gunung Agung 1963, Mbah Nengah Meninggal Dunia
b
Kamis, 28 September 2017 – 06:36 WIB

Jenazah Ni Nengah Rijek (69) di RSUD Sanglah, Denpasar. Foto: Juliad/Radar Bali
Jenazah Nengah sementara dititipkan di kamar jenazah RS Sanglah. Pihak keluarga juga belum memberi kepastian kapan akan mengambilnya kaeena para krama dari Desa Temega, Abang menyebar di sejumlah posko pengungsian di Denpasar dan di Klungkung.
“Untuk keluarga sendiri kami sendiri masih ada mengungsi di Kelurahan Semarapura Klod, Klungkung dan belum dikabarkan dengan musibah ini,” tuturnya.(rb/jul/mus/mus/JPR)
Mulanya kondisi Nengah baik-baik saja saat diungsikan. Tapi kondisinya langsung drop setelah mendengar kabar bahwa Gunung Agung akan meletus.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Praktisi Hukum: Surat Edaran Gubernur Tak Bisa Dijadikan Acuan Hukum
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- BPKN Sebut Kebijakan Gubernur Bali Soal AMDK di Bawah 1 Liter Beri Dampak Negatif
- Rayakan Liburan Paskah yang Mewah di The Ritz-Carlton Bali
- Kemenperin Segera Diskusi dengan Gubernur Bali soal Pelarangan AMDK di Bawah 1 Liter
- Larangan Air Kemasan di Bawah 1 Liter Dinilai Baik untuk Masa Depan Bali