Tren Model Alis Tebal Mendunia
Sabtu, 06 Desember 2014 – 06:53 WIB
Melaney Ricardo memilih cara serupa. Alasannya, sulam alis praktis dan tidak perlu memakai make-up lagi. ’’Cuma, kalau lagi di depan kamera, aku tambahin lagi pakai pensil alis warna cokelat,’’ jelas presenter 33 tahun ini.
Baca Juga:
Penyanyi Tina Toon, 21, dan Zaskia Adya Mecca, 27, lebih memilih menebalkan alis dengan teknik make-up. ’’Kalau pergi sehari-hari, saya lebih natural. Sebaliknya, kalau formal, alis tebal lebih cocok,’’ kata Tina. Sementara itu, Zaskia menyatakan, dirinya harus membentuk alis setiap hendak ke luar rumah. Tak heran, pensil alis tidak pernah luput dari make-up kit mereka. (bri/ndi/nor/c5/nda)
Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, makin banyak perempuan yang memilih alis tebal dalam acara kasual maupun formal. Rata-rata menyampaikan alasan,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid
- 2 Koleksi Panel Dinding Rumah Bergaya Alami Diluncurkan
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
- Hadirkan Kesegaran Sehat, Healthy Drink Pikat Pengunjung BFA Surabaya