Tri Indonesia Hadirkan Hotline Khusus Pelajar dan Pengajar
Kamis, 15 Oktober 2020 – 16:09 WIB

Hotline 3care. Foto: 3 Indonesia
Diketahui, Kemendikbud dan 3 Indonesia memberikan kuota gratis hingga 86GB didukung dengan jaringan 4.5G Pro yang makin luas dan kuat.
Untuk mendapatkan kuota gratis ini, siswa/mahasiswa/guru/dosen perlu mendaftarkan kartu 3 yang dimilikinya ke sekolah atau perguruan tinggi.
Setelah itu, sekolah dan perguruan tinggi akan mendaftarkan nomor tersebut melalui sistem Dapodik dan PDDIKTI untuk merekap semua nomor.
Pengguna 3 sendiri dapat menikmati kuota hingga 86GB di mana kuota hingga 50GB diberikan dari pemerintah, serta tambahan 36GB. (jlo/jpnn)
Operator Tri Indonesia menyediakan hotline sebagai saran informasi dan edukasi mengenai kuota pendidikan.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- XL Axiata & Smartfren Merger, Meutya Hafid Mengaku Belum Tahu
- PPATK Harus Sita Duit Judi Online Rp 86 Triliun yang Dinikmati Bank, E-Wallet & Operator Seluler
- Inovasi Kemandirian Kesehatan: Nucleopad, Solusi Cepat untuk Deteksi Penyakit Infeksi
- Dana Padanan Kedaireka Dukung Inovasi Kendaraan Listrik Demi Kemandirian Bangsa
- Lewat Program 2 Ini, Ribuan Siswa di Papua dan 3T Bisa Lanjutkan Pendidikan Berkualitas
- Kemendikbudistek Wujudkan Mimpi Anak Indonesia Lewat Beragam Program Beasiswa