Tri Rismaharini: Sudah Banyak Korban, Jangan Bikin Susah Dokter!
"Sudah banyak korbannya, sudah banyak yang meninggal, jadi sudah banyak yang sakit. Tolong jangan bikin susah dokter, perawat dan keluarganya. Kalau bapak ibu sakit, yang kasihan saudaranya, keluarganya, istrinya, suaminya, anak-anaknya, juga dokter sampai kelelahan," ujarnya.
Mendengar apa yang disampaikan Risma, warga yang berada di Pasar Tembok Dukuh pun menurut dan spontan menjawab 'iya'. Namun begitu, Risma tidak ingin apa yang disampaikan warga itu hanya ucapan di bibir saja.
"Nggih, nggih (iya-iya) terus, kalau nanti tidak pakai masker saya apakan? saya suruh bantu kasih makan orang gila (di Liponsos Keputih) ya. Tolong nurut disiplin," kata Risma kepada warga di Tembok Dukuh. (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini bersama Forkopimda Jawa Timur menemui warga dengan membawa sesuatu.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Pertebal Dukungan ke Luluk-Lukman, Sukarelawan Cantiq Surabaya Gelar Konvoi
- Ingin Pembangunan Jatim Dilanjutkan, Kaesang Dukung Khofifah-Emil
- Teka-Teki Kepemilikan SHGB 991: 3 Sengketa Berkembang Makin Pelik, Seorang Notaris Jadi Tersangka
- Hasto PDIP Yakin Jatim Tidak Akan Kebanjiran Kalau Dipimpin Risma-Gus Hans
- PDIP Ajak Masyarakat Pilih Pemimpin yang Bawa Jatim dan Surabaya Lebih Maju
- 5 Berita Terpopuler: Arogansi Oknum Pengusaha Surabaya Luntur, Aksi Suruh Siswa Menggonggong Berujung Borgol