Trik Sederhana Menjaga Otak Tetap Muda

Trik Sederhana Menjaga Otak Tetap Muda
Brainno, Wearable untuk Melatih Konsentrasi Otak. Foto INT

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa memberi tahu teman dan keluarga tentang sebuah tujuan baru juga bisa membantu Anda tetap termotivasi.

6. Pelajari lebih dari satu hal sekaligus

Membagi waktu dan energi ke dalam beberapa hal akan meregangkan otak Anda ke segala arah yang berbeda.

Itu tidak berarti Anda harus memulai empat tantangan baru sekaligus. Mungkin Anda mulai belajar bahasa baru di tahun 2016 dan tahun ini Anda menambahkan pelajaran menyanyi dan tahun depan Anda mencoba yang lain.

Anda bisa menambahkan sesuatu secara bertahap berdasarkan apa yang bisa Anda tangani.(fny/jpnn)

Tak hanya tubuh, otak juga bisa menua seiring dengan bertambahnya usia. Menuanya otak bisa berkaitan dengan masalah dan penyakit mental seperti pikun


Redaktur : Adil
Reporter : Adil, Fany

Sumber Health.com

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News