Trio Asing Belum Gabung Latihan
"Ada juga satu atau dua pemain yang memang kondisi fisiknya menurun, " tambahnya.
Sementara itu, bagi penggawa Persib yang belum bergabung, yakni trio legiun asing plus kiper muda yang sedang menjalani seleksi tahap kedua Tim Nasional U-23, M Natshir, ungkap Djadjang, akan menyusul menjalani bleep test tersebut.
"Sekarang tinggal Makan (Konate), Vujovic, Aron (Da Silva) dan Deden (Muhammad Natshir) yang enggak ada, Deden masih bersama timnas hingga tanggal 7 Januari, kemudian Konate malam ini (tadi malam) baru sampai di Jakarta, Kemudian Vladimir (Vujovic) 28 Desember, sedangkan Aron belum ada kejelasan konfirmasi," paparnya.
Untuk Makan Konate, Djadjang memprediksi pemain berpaspor Mali tersebut baru akan bergabung Jumat (26/12) besok.
"Konate, kalaupun besok (hari ini) kelelahan, mungkin Jumat mulai latihan," tutupnya.(yan/jpnn)
BANDUNG - Pelatih Persib Bandung Djadjang Nurdjaman memberikan menu bleep test guna mengetahui kondisi fisik pemainnya usai libur panjang. Pantauan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Dukung Pertamina Eco Run Fest 2024, PertaLife Insurance Berikan Proteksi untuk Pelari
- Skuad Thailand di Piala AFF 2024, 4 Nama Kondang Absen
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!