Trio Kamerun Dipanggil 'Papa'
Selasa, 01 Januari 2013 – 09:58 WIB

Abanda Herman. Foto: Ramdhani/dok.JPNN
BANDUNG-Ada sesuatu yang menarik di Persib Bandung. Dimana ketiga punggawa asing asal Kamerun, Abanda Herman, Georges Parfait Mbida Messi dan Herman Dzumafo Epandi memiliki julukan khusus, yakni "Papa". "Saya juga tidak tahu apa artinya. Tapi teman-teman memanggil seperti itu. Mungkin panggilan itu diberikan kepada orang Kamerun saja, Messi dan Abanda juga dipanggil itu (Papa)," terang Dzumafo di Mes Persib, Jalan Ahmad Yani, Bandung, seperti diberitakan Radar Bandung (grup JPNN).
Julukan itu bukan hanya diberikan oleh Atep cs, tetapi juga jajaran pelatih. Disinggung soal maknanya, striker Persib Bandung, Dzumafo mengaku tidak mengetahui pasti. Tetapi jika dalam bahasa negaranya, "Papa" berarti kakak di dalam keluarga.
Baca Juga:
Menurutnya julukan itu hanyalah sebagai simbol persaudaraan agar kesannya menjadi lebih akrab.
Baca Juga:
BANDUNG-Ada sesuatu yang menarik di Persib Bandung. Dimana ketiga punggawa asing asal Kamerun, Abanda Herman, Georges Parfait Mbida Messi dan Herman
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah