Trio Lestari dan Syaharani Tampil Memukau di Jazz Pantai Banyuwangi
Minggu, 17 November 2013 – 14:58 WIB

KALI KEDUA: Syaharani dan The Queenfireworks tampil all aut dengan membawakan delapan lagu dalam perhelatan Banyuwangi Beach Jazz Festival (BBJF) yang berlangsung di Pantai Boom, Banyuwangi, Jawa Timur, Sabtu malam (16/11/2013). FOTO: Anggre Bondan/JAWA POS
Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas mengatakan, konsep jazz pantai dipilih karena ingin pertunjukan jazz ini memberi sensasi baru dibanding yang biasa ditemui.
Bukan hanya venue, penataan sound juga khusus. Mengusung sound system berkekuatan 90 ribu watt, panitia telah menyesuaikannya dengan kondisi alam, mulai dari tiupan angin pantai yang cukup kencang serta arah angin yang berubah-ubah. "Semoga event wisata dan budaya seperti jazz pantai ini menjadi stimulan positif bagi daerah kami untuk terus membangun dengan tetap mempunyai basis kuat di bidang seni-budaya," jelas Anas. (eri/mas)
BANYUWANGI - Trio Lestari dan Syaharani tampil optimal dalam perhelatan Banyuwangi Beach Jazz Festival (BBJF) yang berlangsung di Pantai Boom, Banyuwangi,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- Rossa hingga Prilly Latuconsina Dapat Undangan Nikah Luna Maya
- Paula Verhoeven Buka Bukti yang Dibawa Baim Wong di Sidang Cerai
- Ditawari Jadi Aspri Hotman Paris, Paula Verhoeven Merespons Begini
- Sheila Dara Terlibat, Sore: Istri dari Masa Depan Umumkan Jadwal Tayang
- Unggah Laporan MSF, Angelina Jolie Mengutuk Serangan di Gaza