Trio MSN Turun, Pangeran Roma Cadangan

jpnn.com - ROMA - Juara bertahan Liga Champions, Barcelona siap melakoni laga perdananya dalam kualifikasi Grup E, di Stadion Olimpico, Roma, sesaat lagi.
Dalam laga melawan tuan rumah AS Roma nanti, juru taktik Barca, Luis Enrique Martinez Garcia mempercayakan lini depan kepada trisula mautnya, Lionel Messi, Luis Suarez dan Neymar. Trio yang akrab disebut MSN itu akan ditopang Ivan Rakitic dan Andres Iniesta di lini tengah.
Sementara empunya stadion juga dipastikan tak mau membuat fansnya kecewa. Radja Nainggolan, Daniele De Rossi dan Edin Dzeko menjadi tumpuan AS Roma.
Nan cukup mengejutkan, ikon mereka yang mendapat julukan Pangeran Roma, Francesco Totti justru diparkir di bangku cadangan bersama Gervinho. Berikut line up pemain seperti dilansir dari situs UEFA. (adk/jpnn)
Starting XI
AS Roma:
Szczesny, Rudiger, Digne, Manolas, Nainggolan, Falque, De Rossi, Keita, Florenzi, Salah, Dzeko
Cadangan: De Sanctis, Maicon, Torosidis, Iturbe, Vainqueur, Totti, Gervinho.
Barcelona:
Ter Stegen, Pique, Alba, Mathieu, Rakitic, Busquets, Iniesta, Sergi Roberto, Suarez, Messi, Neymar
Cadangan: Masip, Mascherano, Bartra, Adriano, Rafinha, Munir El Haddadi, Sandro Ramirez
ROMA - Juara bertahan Liga Champions, Barcelona siap melakoni laga perdananya dalam kualifikasi Grup E, di Stadion Olimpico, Roma, sesaat lagi. Dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Vinicius Jr Bahagia di Real Madrid, Ingin segera Memperpanjang Kontrak
- Link Live Streaming Malut United vs Arema FC, Kental Aroma Balas Dendam
- Malut United vs Arema FC: Tuan Rumah Usung Misi Balas Dendam, Singo Edan Harus Waspada
- Banjir di Bekasi, Laga Persija vs PSIS Resmi Ditunda
- Laga Persija vs PSIS Ditunda, Kapan Jadinya?
- MSIG Jadi Title Partner Pertama Kompetisi Sepak Bola Wanita AFF