Triwulan III 2024, TASPEN Catat Pertumbuhan Investasi 10,55%

Triwulan III 2024, TASPEN Catat Pertumbuhan Investasi 10,55%
PT Taspen (Persero). Ilustrasi. Foto: Dok. Taspen

Seiring dengan upaya mengejar imbal hasil yang tinggi, TASPEN tetap berkomitmen pada prinsip tata kelola perusahaan yang baik atau Good Corporate Governance (GCG), serta mengalokasikan 80% portofolio pada instrumen berisiko rendah, memastikanketersediaan dana tunai serta memberikan jaminan likuiditas untuk memenuhi kewajiban klaimpeserta dan operasional perusahaan.

Hal ini secara signifikan mengurangi risiko gagal bayar.

Selama lebih dari 60 tahun, TASPEN telah mengelola dana pensiun dengan penuh kehati-hatian.

TASPEN secara proaktif memproyeksikan kebutuhan jangka panjang untuk menjaga likuiditas dan memastikan keberlanjutan dana pensiun.(chi/jpnn)

Kinerja investasi TASPEN yang melampaui rata-rata industri menunjukkan keberhasilan perusahaan dalam mengelola aset.


Redaktur & Reporter : Yessy Artada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News